![]() |
| Primitif |
..............................................................................
Hidup bukanlah sebuah permainan
Kau gantung lalu kau tinggalkan
Hidup Adalah sebuah titipan
Ujung ajal pasti di pertanggung jawabkan
Coba dengarkan Bumi bernyanyi
Terdengar parau walau sudah tersiksa kini
Air tanahnya terlupakan kini
Karena ulah kita yang mulai tak menghormati
Hutan lautan sungai gunung ber-api
Angkasa raya kini mulai gak perduli
Hewan dan tumbuhan kini perlahan mati
Bencana badai akhirnya yang menghakimi..
Ayo bersama...
Kita jaga bumi kita
Ayo bersama...
Kita bangun negeri kita
Hutan lautan sungai gunung ber-api
Angkasa raya kini mulai gak perduli
Hewan dan tumbuhan kini perlahan mati
Bencana badai akhirnya yang menghakimi..
Ayo bersama...
Kita jaga bumi kita
Ayo bersama...
Kita bangun negeri kita [2X]
Lirik lagu Primitif - Ayo
4/
5
Oleh
Unknown

